Home » , » ISA DALAM ISLAM DAN KRISTEN

ISA DALAM ISLAM DAN KRISTEN

Written By Em Yahya on Jumat, 01 Maret 2013 | 23.15

Isa/yesus menurut Islam adalah manusia yang diutus Allah sebagai Nabi seperti Nabi Muhammad, inilah penjelasan Al Qur’an yang mengkoreksi penyimpangan yang ada di Alkitab

“Ingatlah ketika Allah berfirman: Ya Isa anak Maryam, adakah engkau katakan kepada manusia: Ambillah aku dan ibuku menjadi Tuhan, selain daripada Allah?Isa menjawab, “Maha Suci Engkau ya Allah. Tak pantas bagiku mengatakan sesuatu yang bukan hakku. Jika kukatakan demikian, tentu Engkau mengetahuinya. Engkau mengetahui apa2 yang dalam diriku dan aku tiada mengetahui apa yang ada pada diri (zat) Engkau. Sesungguhnya Engkau Maha Mengetahui segala yang ghaib. Tiadalah kukatakan kepada mereka, melainkan apa2 yang telah Engkau perintahkan kepadaku, yaitu: Sembahlah Allah, Tuhanku dan Tuhanmu, dan aku menjadi saksi atas mereka, selama aku hidup bersama mereka Tatkala engkau mewafatkanku. Engkaulah pengawas mereka. Engkau menjadi saksi atas tiap-tiap sesuatu.” (QS: Al Maidah:116-117)


=> Yesus Menyusu Susu Ibunya Sebagaimana Bayi Manusia Lainnya

“Ketika Yesus masih berbicara, berserulah seorang perempuan dari antara orang banyak dan berkata kepada-Nya: “Berbahagialah ibu yang telah mengandung Engkau dan SUSU yang telah MENYUSUI Engkau” (Lukas 11:27)

Allah telah memberikan mukjizat pada beberapa Nabi, seperti :

- Ibrahim yang tak mempan dibakar,
- Musa yang bisa membelah lautan Merah, demikian pula
- Yesus yang bisa berbicara ketika lahir atas izin Allah.
- Muhammad menurunkan Al-Quran

Tapi mereka semua adalah manusia biasa.
Tidak mungkin Tuhan menyusu air susu ibu,
Nabi Adam dan Hawa yang manusia saja tidak menyusu.


=> Tauhid yesus kepada iblis, yesus menyuruh hanya menyembah kepada Allah

"Maka berkatalah yesus kepadanya : "Enyahlah iblis! Sebab ada tertulis: Engkau harus menyembah Tuhan, Allahmu, dan hanya Dia sajalah Engkau Berbakti. (Matius 4:10)

Dari ayat di atas bisa kita tarik kesimpulan :

- Yesus menyuruh iblis untuk menyembah kepada Allah
- Yesus mengatakan hal tersebut karena yesus mengakui bahwa Dia hanyalah utusan Allah
- Iblis tahu bahwa yesus mengajarkan tauhid dan Yesus bukan tuhan atau Allah yang harus disembah.
- Jika yesus tuhan, kata2nya menjadi seperti ini :

"ENYAHLAH IBLIS! SEBAB ADA TERTULIS : ENGKAU HARUS MENYEMBAH AKU,
SEBAB HANYA KEPADAKU SAJALAH ENGKAU BERBAKTI !".


Tidak jauh beda di dalam ALQuran tauhid yesus/isa hanya menyembah kepada Allah

Sesungguhnya Allah dialah Tuhanku dan Tuhan kamu, maka sembahlah Dia. Inilah jalan yang lurus." (QS Ali-Imran 52)

Bahkan Isa/Yesus dalam islam hanya hamba Allah yang diberi kitab injil dan menjadikan seorang nabi, sebagai jalan penuntun atau petunjuk umat manusia

Berkata Isa: "Sesungguhnya aku ini hamba Allah, Dia memberiku Al Kitab (Injil) dan Dia menjadikan aku seorang nabi (QS 19:30).

Dan Kami telah memberikan kepadanya (Isa) Kitab Injil sedang di dalamnya (ada) petunjuk dan cahaya (yang menerangi) (QS 5:46).

orang kafir yang menuhankan isa/yesus akan selalu berputus asa

“Pada hari ini orang-orang kafir telah berputus asa untuk (mengalahkan) agama kalian. Sebab itu janganlah kalian takut kepada mereka dan takutlah kepada-Ku.” (QS. Al-Ma’idah : 3).


Share this article :

0 comments:

Posting Komentar

Isi Post Dzul Kifayatain

Translate

Topics :
 
Support : emye Blogger Kertahayu | kanahayakoe | Shine_83
Copyright © 2013. Dzul Kifayatain_Tis'ah - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger